Anggota DPRD Sulsel, Andi Patarai Amir, mengungkapkan protesnya terkait konsumsi makan siang untuk tamu pansus. Protes ini disampaikan dalam rapat paripurna DPRD Sulsel.
Tag: Makan Siang
Alasan Sekretaris DPRD Sulsel Tidak Siapkan Makan Siang untuk Tamu
Sekretaris DPRD Sulsel, Muhammad Jabir, menjelaskan alasan tidak menyediakan makan siang untuk tamu saat rapat di Pansus RPJMD. Keluhan anggota Fraksi Golkar juga disinggung terkait miskomunikasi.
Legislator Fraksi Golkar Soroti Tidak Disediakannya Makan Siang untuk Tamu Rapat
Legislator Fraksi Golkar menyoroti Sekretariat DPRD Sulawesi Selatan yang tidak menyediakan makan siang untuk tamu rapat. Hal ini disampaikan dalam rapat paripurna DPRD Sulsel.