Hari Kartini, 21 April merupakan momen untuk mengenang jasa Raden Ajeng (RA) Kartini dalam memperjuangkan hak perempuan di Indonesia. Setiap tahunnya, berbagai kegiatan di sekolah hingga instansi sering kali mengangkat tema khusus untuk merayakan semangat emansipasi ini.
Untuk itu, pemilihan tema yang tepat dan menarik akan membuat peringatan Hari Kartini terasa lebih bermakna. Tema yang diangkat juga sebaiknya dapat menyampaikan pesan tentang kesetaraan dan peran perempuan masa kini.
Nah bagi infoers yang sedang mencari ide, berikut infoSulsel menyajikan kumpulan contoh tema Hari Kartini 2025 yang bisa dijadikan referensi. Yuk, gunakan!
Nah itulah tadi 30 contoh tema Hari Kartini 2025 yang penuh semangat emansipasi. Semoga bermanfaat.